Kesiapan Peningkatan Keseimbangan Cairan SDKI, SLKI, SIKI Lengkap

5:42 PM

 

Kesiapan Peningkatan Keseimbangan Cairan SDKI, SLKI, SIKI Lengkap


Berikut ini artikel www.perawatkitasatu.com mengenai Kesiapan Peningkatan Keseimbangan Cairan SDKI, SLKI, SIKI Lengkap


Kesiapan Peningkatan Keseimbangan Cairan SDKI, SLKI, SIKI Lengkap disertai intervensi dan rasional keperawatan
Kesiapan Peningkatan Keseimbangan Cairan SDKI, SLKI, SIKI Lengkap



SDKI Kesiapan Peningkatan Keseimbangan Cairan (Standar Diagnosa Keperawatan)

D.0025 Kesiapan Peningkatan Keseimbangan Cairan


SDKI SIKI SLKI KESIAPAN PENINGKATAN KESEIMBANGAN CAIRAN

DEFINISI
  • Pola ekuilibrium antara volume cairan dan komposisi kimia cairan tubuh yang cukup untuk memenuhi kebutuhan fisik dan dapat ditingkatkan


GEJALA & TANDA MAYOR
  1. Subjektif
    • Mengekspresikan keninginan untuk meningkatkan keseimbangan cairan
  2. Objektif
    • Membran mukosa lembab
    • Asupan makanan dan cairan adekuat utnuk kebutuhan harian
    • Turgor jaringan baik
    • Tidak ada tanda edema atau dehidrasi


GEJALA & TANDA MINOR
  1. Subjektif
    • Tidak tersedia
  2. Objektif
    • Urine berwarna kuning dengan berat jenis dalam rentang normal
    • Haluaran urin sesuai dengan asupan
    • Berat badan stabil


KONDISI KLINIS TERKAIT
  • Gagal jantung
  • Sindrom iritasi usus
  • Penyakit Addison
  • Makanan enteral atau parenteral



SLKI Kesiapan Peningkatan Keseimbangan Cairan (Standar Luaran Keperawatan Indonesia)

L.00023 Kesiapan Peningkatan Keseimbangan Cairan

TUJUAN:
  • Setelah dilakukan tindakan keperawatan .... x24 jam diharapkan keseimbangan cairan meningkat

No Kriteria Hasil Menurun Cukup Menurun Sedang Cukup Meningkat Meningkat
1 Asupan cairan 1 2 3 4 5
2 Haluaran urine 1 2 3 4 5

NoKriteria HasilMeningkatCukup MeningkatSedangCukup MenurunMenurun
1Edema12345
2Asites12345




SIKI Kesiapan Peningkatan Keseimbangan Cairan (Standar Intervensi Keperawatan Indonesia)

Intervensi Kesiapan Peningkatan Keseimbangan Cairan

Manajemen Cairan
Observasi: 
  • Monitor status hidrasi
  • Monitor berat badan harian
  • Monitor berat badan sebelum dan sesudah dialisis
  • Monitor hasil pemeriksaan laboratorium
  • Monitor status dinamik
Terapeutik: 
  • Catat intake output dan hitung balance cairan
  • Berikan asupan cairan, sesuai kebutuhan
  • Berikan cairan intravena, jika perlu
Kolaborasi
  • Kolaborasi pemberian diuretik, jika perlu 


Referensi :
  • Ackley,B.J.,Ladwig, G,B., & Makic,M. B. F. (2017). Nursing Diagnosis Handbook, An  Evidence-Based Guide to Planning Care. 11th Ed. St, Louis: Elsevier
  • Carpenito, L. J.(2013).Diagnosa Keperawatan : Aplikasi pada Praktek Klinik (Terjemahan). Edisi 6.Jakarta: EGC.
  • Doenges, M.E. Moorhouse, M.F & Murr, A.C(2013). Nursing Diagnosis Manual: planning, individualizing, and documenting client care. 4th Ed. United States of America: F. A. Davis Company.
  • Herdman, T.H. & Kamitsuru, S. (2014). NANDA International Nursing Diagnoses: Definitions & Classification, 2015–2017. 10nd ed. Oxford: Wiley Blackwell.
  • Newfield, S. A., Hinz, M. D., Scott-Tilley, D., Sridaromont, K. L., & Maramba, P. J. (2012). Cox's Clinical Application of Nursing Diagnosis. 6th ed. Philadelphia: F. A. Davis Company.
  • Tim Pokja SDKI DPP PPNI. (2018). SDKI : Definisi dan Indikator Diagnosis. PPNI: Jakarta


Oke Sekianlah artikel kami yang membahas mengenai Kesiapan Peningkatan Keseimbangan Cairan SDKI, SLKI, SIKI Lengkap, semoga artikel ini bermanfaat bagi teman-teman semua, dan jangan lupa share artikel kami ini jika bermanfaat dan tetap mencantumkan link blog kami. Jangan bosan untuk membaca artikel lainnya disini, Sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

0 komentar