Kerusakan integritas kulit NANDA NIC NOC

7:15 AM

Kerusakan integritas kulit NANDA NIC NOC

intervensi keperawatan kerusakan integritas kulit NANDA NIC NOC
intervensi keperawatan kerusakan integritas kulit NANDA NIC NOC


Definisi : Perubahan / gangguan epidermis dan / atau dermis

Batasan Karakteristik :
·         Kerusakan lapisan kulit (dermis)
·         Gangguan permukaan kulit (epidermis)
·         Invasi struktur tubuh

Faktor Yang Berhubungan :
Eksternal :
·         Zat kimia, Radiasi
·         Usia yang ekstrim
·         Kelembapan
·         Hipertermia, Hipotermia
·         Faktor mekanik (mis..gaya gunting [shearing forces])
·         Medikasi
·         Lembab
·         Imobilitasi fisik
Internal:
·         Perubahan status cairan
·         Perubahan pigmentasi
·         Perubahan turgor
·         Faktor perkembangan
·         Kondisi ketidakseimbangan nutrisi (mis.obesitas, emasiasi)
·         Penurunan imunologis
·         Penurunan sirkulasi
·         Kondisi gangguan metabolik
·         Gangguan sensasi
·         Tonjolan tulang


Tujuan dan Kriteria Hasil :

NOC
·         Tissue Integrity : Skin and Mucous Membranes
·         Hemodyalis akses

Kriteria Hasil :
·         Integritas kulit yang baik bisa dipertahankan (sensasi, elastisitas, temperatur, hidrasi, pigmentasi)
·         Tidak ada luka/lesi pada kulit
·         Perfusi jaringan baik
·         Menunjukkan pemahaman dalam proses perbaikan kulit dan mencegah terjadinya cedera berulang
·         Mampu melindungi kulit dan mempertahankan kelembaban kulit dan perawatan alami

 

Intervensi Keperawatan

NIC
Pressure Management
·         Anjurkan pasien untuk menggunakan pakaian yang longgar
·         Hindari kerutan pada tempat tidur
·         Jaga kebersihan kulit agar tetap bersih dan kering
·         Mobilisasi pasien (ubah posisi pasien) setiap dua jam sekali
·         Monitor kulit akan adanya kemerahan
·         Oleskan lotion atau minyak/baby oil pada daerah yang tertekan
·         Monitor aktivitas dan mobilisasi pasien
·         Monitor status nutrisi pasien
·         Memandikan pasien dengan sabun dan air hangat
Insision site care
·         Membersihkan, memantau dan meningkatkan proses penyembuhan pada luka yang ditutup dengan jahitan, klip atau straples
·         Monitor proses kesembuhan area insisi
·         Monitor tanda dan gejala infeksi pada area insisi
·         Bersihkan area sekitar jahitan atau staples, menggunakan lidi kapas steril
·         Gunakan preparat antiseptic, sesuai program
·         Ganti balutan pada interval waktu yang sesuai atau biarkan luka tetap terbuka (tidak dibalut) sesuai program
Dialysis Acces Maintenance


DAFTAR PUSTAKA :
Nurarif .A.H. dan Kusuma. H. (2015). APLIKASI Asuhan Keperawatan Berdasarkan Diagnosa Medis & NANDA NIC-NOC. Jogjakarta:  MediAction.



Diagnosa Keperawatan
Tujuan dan Kriteria Hasil
Intervensi
Kerusakan integritas kulit
Definisi : Perubahan / gangguan epidermis dan / atau dermis

Batasan Karakteristik :
·         Kerusakan lapisan kulit (dermis)
·         Gangguan permukaan kulit (epidermis)
·         Invasi struktur tubuh

Faktor Yang Berhubungan :
Eksternal :
·         Zat kimia, Radiasi
·         Usia yang ekstrim
·         Kelembapan
·         Hipertermia, Hipotermia
·         Faktor mekanik (mis..gaya gunting [shearing forces])
·         Medikasi
·         Lembab
·         Imobilitasi fisik
Internal:
·         Perubahan status cairan
·         Perubahan pigmentasi
·         Perubahan turgor
·         Faktor perkembangan
·         Kondisi ketidakseimbangan nutrisi (mis.obesitas, emasiasi)
·         Penurunan imunologis
·         Penurunan sirkulasi
·         Kondisi gangguan metabolik
·         Gangguan sensasi
·         Tonjolan tulang
NOC
·         Tissue Integrity : Skin and Mucous Membranes
·         Hemodyalis akses

Kriteria Hasil :
·         Integritas kulit yang baik bisa dipertahankan (sensasi, elastisitas, temperatur, hidrasi, pigmentasi)
·         Tidak ada luka/lesi pada kulit
·         Perfusi jaringan baik
·         Menunjukkan pemahaman dalam proses perbaikan kulit dan mencegah terjadinya cedera berulang
·         Mampu melindungi kulit dan mempertahankan kelembaban kulit dan perawatan alami
NIC
Pressure Management
·         Anjurkan pasien untuk menggunakan pakaian yang longgar
·         Hindari kerutan pada tempat tidur
·         Jaga kebersihan kulit agar tetap bersih dan kering
·         Mobilisasi pasien (ubah posisi pasien) setiap dua jam sekali
·         Monitor kulit akan adanya kemerahan
·         Oleskan lotion atau minyak/baby oil pada daerah yang tertekan
·         Monitor aktivitas dan mobilisasi pasien
·         Monitor status nutrisi pasien
·         Memandikan pasien dengan sabun dan air hangat
Insision site care
·         Membersihkan, memantau dan meningkatkan proses penyembuhan pada luka yang ditutup dengan jahitan, klip atau straples
·         Monitor proses kesembuhan area insisi
·         Monitor tanda dan gejala infeksi pada area insisi
·         Bersihkan area sekitar jahitan atau staples, menggunakan lidi kapas steril
·         Gunakan preparat antiseptic, sesuai program
·         Ganti balutan pada interval waktu yang sesuai atau biarkan luka tetap terbuka (tidak dibalut) sesuai program
Dialysis Acces Maintenance

DAFTAR PUSTAKA :
Nurarif .A.H. dan Kusuma. H. (2015). APLIKASI Asuhan Keperawatan Berdasarkan Diagnosa Medis & NANDA NIC-NOC. Jogjakarta:  MediAction.

Baca Juga intervensi lainnya :

Baca Intervensi keperawatan dari tahun 2012 - 2020 di perawat kita satu

Oke Sekianlah artikel kami yang membahas mengenai Kerusakan integritas kulit NANDA NIC NOC, semoga artikel ini bermanfaat bagi teman-teman semua, dan jangan lupa share artikel kami ini jika bermanfaat dan tetap mencantumkan link blog kami. Jangan bosan untuk membaca artikel lainnya disini, Sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

0 komentar